MUSI RAWAS | LINGGAUUPDATE.COM —Kejaksaan Negeri (Kejari) Lubukliinggau melalui Penyidik Pidana Khusus (Pidsus) gencar selidiki dugaan penyimpangan Proyek dari “Aspirasi” Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Musi Rawas, Rabu (5/1). Menurut, PPTK atau Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan pada Proyek Pembangunan Saluran Drainase atau Gorong – gorong di Desa Jajaran Baru II Kecamatan Megang Sakti, Irwan, saat dibincangi mengatakan. Dirinya saat ini ...
Read More »Author Archives: admin
Kejari Lubuk Linggau “Bidik” Dinas Perkim Mura
MUSI RAWAS | LINGGAUUPDATE.COM —Terkait dugaan Penyimpangan atas Pekerjaan Pembangunan Saluran Drainase atau Gorong – Gorong. Tim Penyidik Tindak Pidana Khusus (PIDSUS) dari Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Lubuk Linggau,”Bidik” Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Pemukiman (Perkim) Musi Rawas, Selasa (4/2). Hal ini diketahui, melalui Surat Perintah (SPRINT) Penyelidikan dengan Nomor: PRINT.01/L.6.11/Fd.1/01/2020, tanggal 28 Januari 2020. Adapun isi dari surat yang ...
Read More »Bupati H2G Resmikan Bendungan Suka Raya
MUSI RAWAS | Bupati Kabupaten Musi Rawas H.Hendra Gunawan meresmikan Bendungan Suka Raya yang terletak di Desa Suka Raya Baru,kecamatan Stl.Ulu Terawas. (Jum’at 31/1). Bupati Musi Rawas H.Hedra Gunawan dalam kesempatan acara tersebut mengatakan bahwa dengan diresmikan bendungan ini menjadi bukti perhatian serius pemerintah kabupaten Musi Rawas dibidang infrastruktur kepada masyarakat. Karena sebagaimana diketahui bendungan ini keberadaannya sudah ada sejak ...
Read More »336 Peserta Calon PPK Ikuti Tahapan Tes Tertulis
MUSIRAWAS | Sebanyak 336 orang calon Panitia Pemilihab Kecamatan (PPK) mengikuti tes tertulis pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Bupati dan Wakil Bupati Tahun 2020. Bertempat di Universitas Bina Insan Kota Lubuklinggau pada Kamis (30/1). Menurut pantauan dilokasi, tes PPK di Kabupaten Musi Rawas menggunakan sistem manual tertulis yang dibagi menjadi 13 ruang ujian. Setiap ruangan diisi sekitar 20 hingga 30 ...
Read More »Pemkab Muratara Terbitkan SK Majelis Pertimbangan, Komisi 2 Belum Tahu Permasalahan BLUD RSUD Muratara
MURATARA – Inspektorat Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara) membenarkan terdapat belanja menggunakan anggaran Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Rupit Kabupaten Muratara sebesar hampir 4 miliar tanpa adanya pertanggungjawaban sebagaimana yang tertera didalam Laporan Hasil Pemeriksaan Badan Pemeriksa Keuangan (LHP BPK) tahun anggaran 2018. “benar memang ada temuan BPK terhadap belanja BLUD RSUD Muratara pada tahun ...
Read More »Habiskan Ratusan Juta ,Pengadaan PIN Emas DPRD Muratara Terkesan Janggal
MURATARA | – Sekretaris Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten musi Rawas Utara(Muratara) mengadakan atau menganggarkan belanja pakaian dinas anggota DPRD beserta atribut yang salah satu dari atribut tersebut terdapat pengadaan Pin Emas untuk anggota DPRD. Hal itu harus menjadi polemik bagi Sekretaris DPRD Muratara, berdasarkan rekomendasi Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI), agar setiap daerah tidak membeli Pin ...
Read More »Dialog Ekologi Kebangsaan Yang Diadakan POHI Disambut Baik
LUBUKLINGGAU – Dialog Ekologi Kebangsaan, yang diadakan oleh Poros Hijau Indonesia, yang bertempat di meeting room hotel Dafam, kota Lubuklinggau disambut baik oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Lubuklinggau. Hal ini disampaikan Walikota Lubuklinggau, SN. Prana Putra Sohe, melalui asisten II, Nobel Nawawi saat membuka secara resmi kegiatan tersebut. Hadir dalam kegiatan tersebut, IR Suwito, Focal Point Pokja Nasional PPS Anggota TP2PS, ...
Read More »4 Perwira, 16 Brigadir Satnarkoba Di Tes Urine
LUBUKLINGGAU — Pemberantasan penyalahgunaan Narkoba, tidak boleh dianggap biasa saja. Dalam hal penananganannya harus dilaksanakan secara komprehensif. Salah satunya integritas dari aparat penegak hukum, sebagai pilar utama dalam memberantas para pengedar Narkoba harus terukur dengan baik. Untuk itu, Polres Lubuklinggau (29/01/2020) bertempat di depan ruang jaga Provost Polres Lubuklinggau pukul 08.00 WIB setelah apel pagi, secara mendadak langsung melaksanakan pemeriksaan ...
Read More »Warga Beliti Dihebohkan Dengan Adanya Penemuan Tengkorak
MUSIRAWAS – Warga RT.1 Desa Muara Beliti Baru Kecamatan Muara Beliti, Selasa (28/1/2020) sekitar pukul 18.30 WIB heboh. Pasalnya seorang warga setempat menemukan tulang tengkorak tidak jauh dari tepi Sungai Kelingi, tepatnya di semak-semak tanah merah tidak jauh dari Jembatan Temam. Penemuan tengkorak ini sempat viral di media sosial facebook, dimana akun Reki Yansa melakukan siaran langsung, saat-saat petugas dari ...
Read More »APIP “Kecolongan” Dana Bansos Mura Diduga Ajang “Bancakan”
MUSI RAWAS | LINGGAUUPDATE.COM —MESKIPUN sudah didampingi, pihak Aparat Pengawasan Internal Pemerintah (APIP) masih saja, “Kecolongan”. Penyaluran dana bantuan sosial (Bansos) dari Pemerintah Kabupaten Musi Rawas diduga jadi ajang “Bancakan”, Selasa (28/1). Pasalnya, dana bansos yang disalurkan kedalam rekening masyarakat senilai Rp 17.500.000, tidak diketahui oleh beberapa penerima bantuan, bahkan Buku rekening dibuat tanpa diketahui dan diserahkan ke penerima, begitu ...
Read More »